Viral Cumi-cumi Jadi Bahan Masturbasi, Padahal Cumi-cumi Bermanfaat untuk Kesehatan, Simak Penjelasannya

Sabtu, 26 Juni 2021 19:49 WIB

Share
ilustrasi cumi-cumi. (foto: pexel/alex knight)
ilustrasi cumi-cumi. (foto: pexel/alex knight)

JATIM.POSKOTA.CO.ID Cumi-cumi mendadak masuk 10 top trending di Google trends, gara-gara unggahan curhat @AREAJULID, Jumat (25/6/2021).

Dalam unggahan itu seorang pria curhat masturbasi menggunakan media cumi-cumi, akibat curhatan itu beberapa warganet mengaku tak lagi mau mengkonsumsi cumi-cumi.

Pada hal binatang laut yang jalannya muncur (cumi-cumi) itu, memiliki segurang manfaat jika cara memasaknya dilakukan dengan benar, simak penjelasan manfaat dan khasiat cumi-cumi.

Cumi-cumi menjadi menu favorit seafoot, pecinta kuliner seafoot karena tekstur kenyal dan rasanya membuat ketagihan, karena gurihnya.

Kandungan nustrisi berupa vitamin dan menieral yang sangat baik untuk kesehatan tubuh manusia ada di cumi-cumi. Berikut penjelasan mengenai khasiat cumi-cumi:

Gizi cumi-cumi
Binatang laut cumi-cumi juga disebut squid atau calamari. Cumi-cumi masuk ke dalam golongan moluska, dengan nama latin Uroteuthis duvaucelli.
 
Cumi-cumi tergolong rendah kalori, melihat fakta gizinya, cumi-cumi terdapat kandungan mineral serta vitamin. Mengutip dari Panganku, komposisi gizi cumi-cumi yang dihitung per 100 gram adalah:

    Kalori: 75
    Air: 82.2 gram
    Protein: 16.1 gram
    Kalsium: 32 mg
    Natrium: 37 mg
    Fosfor: 200 mg
    Kalium: 204.1 mg
    Beta karoten: 20 mcg
    Vitamin B12: 1.3 mcg
    Vitamin E: 1.2 mcg

Manfaat kesehatan
Sebagian orang menganggap bahwa, cumi-cumi mempunyai efek buruk terhadap kesehatan. Hal ini bisa dihindari jika Anda mengonsumsi dengan cara mengukus, menumis, atau memanggangnya.

Tapi sebelum Anda tak mau makan makanan seperti cumi-cumi, coba simak khasiatnya kesehatan untuk tubuh Anda:

1. Menurunkan kolesterol
Kandungan lemak jenuh di dalam ikan cumi-cumi tergolong rendah, kandungan lemaknya hanya sekitar 0.7 gram.
 
Cumi-cumi memiliki kandungan lemak tak jenuh, dikenal sebagai lemak baik, yakni asam lemak jenuh omega-3.
 
Khasiat lemak baik cumi-cumi, bermanfaat membantu menurunkan kolesterol LDL jahat,  sekaligus meningkatkan HDL baik. Lemak tak jenuh juga sumber energi yang baik bagi tubuh.
 
Lemak tak jenuh juga bisa membantu tubuh dalam menyerap jenis-jenis vitamin yang larut dalam lemak, seperti vitamin A, D, E dan K.

Halaman
Reporter: Dodohawe
Editor: Dodohawe
Sumber: -
Komentar
limit 500 karakter
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE.
0 Komentar
Berita Terpopuler