Penyakit Hordeolum Bukan Akibat Mengintip, Melainkan Penyakit Kelopak Mata Akibat Infeksi Bakteri

Rabu, 17 Maret 2021 11:30 WIB

Share
Penyakit Hordeolum Bukan Akibat Mengintip, Melainkan Penyakit Kelopak Mata Akibat Infeksi Bakteri

POSKOTAJATIM

Bintitan atau yang dalam bahasa medis disebut hordeolum adalah kondisi ketika bintil menyakitkan yang mirip jerawat atau bisul tumbuh di tepi kelopak mata.⁠

Nah cara alami untuk mengatasinya adalah dengan air garam, Garam memiliki kandungan magnesium yang ampuh membunuh bakteri dan mengurangi rasa sakit akibat infeksi pada mata bintitan.⁠

Untuk memanfaatkan garam sebagai antiseptik alami, larutkan garam dalam air hangat dan aduk hingga rata. Lalu celupkan kain lembut atau kapas pada larutan air garam tersebut dan letakkan pada mata yang bintitan seperti kompres. Diamkan selama 15 sampai 20 menit dan ulangi sampai bintitan mereda.⁠

BACA JUGA : Ikatan Cinta Malam Ini, Nino Tidak Bisa Terima Kenyataan Reyna Adalah Anak Andin dan Roy

[page-pagination]

Berikut sejumlah cara mengobati mata bintitan dengan cepat:

1. Gunakan kompres hangat

Kompres hangat adalah cara menghilangkan bintitan pada mata paling efektif. Suhu hangat bisa membantu mendorong nanah ke permukaan, melarutkan nanah, dan minyak sehingga cairan bisa lekas keluar secara alami. Caranya, basahi handuk kecil bersih dengan air hangat. Pastikan airnya tidak terlalu panas. Peras kainnya agar lembab tak menetes. Baru letakkan di mata selama lima sampai sepuluh menit. Hindari memencet benjolan untuk mencegah infeksi. Gunakan kompres hangat tiga hingga empat kali sehari sampai mata timbilan kempes.

2. Bersihkan kelopak mata dengan sabun yang ringan 

Halaman
Reporter: Tania
Editor: Admin Jatim
Sumber: -
Komentar
limit 500 karakter
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE.
0 Komentar
Berita Terpopuler